Pengusaha Indonesia/Generasi Ke-2 Gado-Gado Boplo Resto
Penelitian dari Universitas Tennessee pada tahun 2013, sebagaimana dilansir dari Exabytes, mengatakan bahwa 25% bisnis gagal setelah 1 tahun, kemudian berlanjut 35% setelah tahun kedua. Kegagalan ini lebih besar lagi ditahun ketiga, yaitu 44%. Artinya jika ada 10 bisnis, hanya akan ada 2-3 bisnis saja yang akan bertahan setelah tahun ketiga.
Untuk itu, menjadi sangat penting bagi para pelaku usaha untuk terus menerus belajar dari mereka yang telah terbukti berpengalaman di bidangnya, agar dapat meminimalisir risiko kegagalan di bisnisnya.
Calvin Hartono, adalah satu dari sekian banyak pengusaha di Indonesia yang telah membuktikan diri dalam mengelola bisnis yang terus bertahan selama lebih dari 5 dekade. Beliau ingin berbagi mengenai pengalaman yang telah dilaluinya selama ini.
Calvin Hartono sangat concern terhadap kewirausahaan di Indonesia, khususnya pada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dan telah sejak lama mengundang pelaku UMKM untuk turut serta berkolaborasi bersama. Melalui berbagai channel yang tersedia, produk UMKM nantinya akan dibantu dipromosikan agar dapat menjangkau ke lebih banyak orang.
Semua pelaku UMKM akan diberikan kesempatan yang sama. Namun, karena keterbatasan waktu, akan ada penilaian, siapa yang akan lebih dahulu terpilih.
Pelaku UMKM yang terpilih, akan diberikan kesempatan untuk memperkenalkan produknya, latar belakang pemilihan produk hingga cerita perjalanan bisnisnya.
Calvin Hartono akan mendampingi langsung pelaku usaha dalam pemaparan produknya, termasuk melakukan review, saran dan tentunya turut mempromosikan produknya.
Di bawah ini adalah produk dari pelaku UMKM yang telah diliput dan direview oleh Calvin Hartono
Pandemi covid 19 memang banyak menyisakan luka bagi semua orang. Termasuk bagi para pelaku usaha. Banyak pelaku usaha yang terkena dampak yang begitu dahsyat. Dampak yang tidak hanya sekedar menggerus keuntungan, namun juga menghabiskan semuanya. Namun demikian, dari berbagai kisah pilu dampak pandemi covid 19, ternyata ada berkah yang tersembunyi di baliknya.
Anda mungkin tidak asing mendengar kisah tentang bagaimana seorang pelaku usaha yang banyak diuji dengan beragam permasalahan dan tantangan. Karena disitulah karakter seorang pelaku usaha akan terasah. Karakter pantang menyerah dan selalu mencari jalan keluar dari setiap masalah.
Menulis itu bisa mengubah paradigma pembacanya, menyalurkan ide dan pendapat tanpa harus bertikai dengan perang kata dan makian.
Di tengah segala kesibukannya, seorang Calvin Hartono menyempatkan waktu untuk menuliskan catatan dari pengalaman hidupnya.
Di tahun 2008 an kami mendapatkan seorang Investor yang cukup besar. Beliau akhirnya setuju dan berniat berinvestasi di Jalan Raya Serpong.
Dulu ibuku punya keinginan untuk mempunyai Dapur Sentral atau Sentral Kitchen yang lokasinya yang strategis .
Kita beralih membahas tentang makanan sekarang yah. Sejak awal Penciptaan Manusia ,makanan menjadi masalah besar
Kemarin diepisode 44 ,aku sudah janji untuk cerita apa saja muzizat dalam hidupku dan aku sudah berhasil membuat list-nya. Harap diingat yah bukan saya yang membuat Muzizat
Tulisan ini dibuat bukan untuk mengeluh apalagi curhat tentang Family Bisnis.Bukan DNA CH untuk mengeluh dan cari perhatian di Sosmed. Aku selalu menghindari mengeluh di Sosmed
Musik adalah sesuatu yang sangat personal,sejak kecil aku kalau mau tidur siang sepulang sekolah pasti harus mendengarkan musik.
Hidup yg singkat ini, manusia biasanya punya 1 panggilan dalam hidupnya. Jika beruntung anda bisa memiliki 2-3 panggilan, namun biasanya 1 manusia 1 panggilan.
Kemarin kedatangan 6 orang Mahasiswa & Mahasiswi yang mau mendengarkan sharing CH dalam dunia usaha. Program ini di insiasi oleh ibu Titin selaku Dosen Mata Kuliah di Raffles University
Seperti biasa tiap hari Minggu aku beribadah di GBI Sungai Yordan Roxy Mas jam 10 pagi. Aku sudah beribadah disini dari sekitar 26 tahun yang lalu .
Bersyukurlah, bukan karena kita terlahir di keluarga yang kaya atau cukup. Bersyukurlah kalau kita terlahir di keluarga yang mengajarkan kita kesantunan, etika tata krama, kesederhanaan.
Pada tanggal 17 Februari 2024 dilakukan acara launching Calvin Hartono Academy, bertepatan dengan diselenggarakannya Business Workshop yang dibawakan oleh pembicara yang kompeten, yaitu Priska Sahanaya, Michael Pranajaya, Idayanti Sudiro, Erwin C Wisandha dan juga Calvin Hartono, Launching dilakukan dengan prosesi pemotongan tumpeng
UMKM harus tumbuh menjadi entitas bisnis yang kuat dan untuk melakukan semua itu, maka kompetensi umkm harus terus ditingkatkan.
CH Academy menghadirkan para pembicara yang kompeten di bidangnya untuk memastikan sharing knowledge yang berhasil.
UMKM harus didukung dengan lingkungan yang kondusif, salah satunya yaitu dengan menghadirkan network yang tepat bagi masing-masing lini bisnis.
Dengan berada di lingkungan yang tepat, diharapkan terjadi kolaborasi yang berhasil di antara para pelaku usaha.
Ikuti berbagai acara pelatihan menarik dari orang-orang yang kompeten di bidangnya untuk meningkatkan usaha anda. Selanjutnya, mulai bergabung dan berkolaborasi dengan komunitas yang diinisiasi oleh Calvin Hartono
Anak-anak yang dididik dalam keluarga yang penuh kesantunan, etika tata krama, sikap kesederhanaan, akan tumbuh menjadi anak-anak yang tangguh, disenangi, dan disegani banyak orang.
Kalau anda penggemar kuliner dan sering menggunakan media sosial seperti IG atau TikTok, anda mungkin tidak asing dengan nama yang satu ini. Namanya Lina Kartika namun di media sosial dia lebih dikenal nama Cece Bakmie. Sebutan tersebut disematkan karena Lina Kartika sendiri memang memiliki bisnis kuliner yang populer, yaitu Bakmi.
Saya telah melakukan Review Produk UMKM baik Kuliner maupun Produk Kerajinan Tangan ,Fashion baik Batik Tulis maupun Cetak.
Salah satu kendala yang dihadapi para UMKM adalah masalah Pemasaran (Marketing).
Sering kali mereka hanya tahu memproduksi Produk
Sebuah Riset yang diadakan oleh Evermos berkaitan pertanyaan kenapa UMKM Indonesia sulit berkembang
Part ini saya akan mengulas khusus tentang Mamaku,lahir 7 Juli 1944 di Jakarta. My Mom saat kecil sudah harus membantu orang tuanya
Aku perhatikan yah,rata rata Founder sebuah Perusahaan memilik berapa hal yang sama. Mereka dilahirkan dengan kesulitan hidup
Banyak sekali Perusahaan yang berdiri di seluruh dunia diawali dari Perusahaan Keluarga. Mungkin persentasenya hampir 95%
Karena suka nonton film atau video itulah aku mulai menyukai kisah kisah Patriotik dari para tokoh yang ditulis oleh Chin Yung .
Akibat hobby baca inilah yang membuat aku mengagumi Maha Karya Trilogi dari Penulis Chin Yung. Akupun berangan bisa menerbitkan buku sendiri
Saat Pandemi melanda semua Bisnis kena dampaknya,usaha kamipun sangat mengalami kelesuan. Imbas dari Pandemi sungguh luar biasa, perusahaan besar aja bisa goyah,
Saat Aku duduk dibangku SD kelas 5 ,ada seorang guru yang sungguh amat baik. Namanya ibu Oen
Dulu saya tidak suka menulis ,dan rasanya benci menulis sesuatu .
Saat SMP kehidupan mamaku belum terlalu baik ekonominya.
Ketika lahir Jason tidak menunjukan sesuatu yang tidak normal.Dia tumbuh dengan fisik yang sempurna.
Ada beberapa hal yang akan saya ceritakan disini bukan untuk mengungkap keburukan anakku.
Mungkin bagi Anda yang suka mengikuti & membaca kisah hidupku di Sosmed baik Facebook